Pada konfigurasi sebelumnya bisa disebut dengan OSPF single area. Dan pada kali ini kita akan membuat multi OSPF area dengan konfigurasi berikut.
Dari topologi
diatas kita lihat bahwa terdapat 4 area OSPF yakni area router dengan router menggunakan
blackbone, dan yang lain menggunakan area 1-3.
- Untuk setting awal kita buat
ip seperti topologi terlebih dahulu.
- Setelah
itu kita buat ospf area sesuai topologi. Pada R1 kita buat dengan area=
AREA-3 area-id=3.3.3.3
- Dan
untuk OSPF Area pada R 2 adalah sebagai berikut
- Setelah membuat area kemudian kita
advertise area dengan network.
- Kemudian kita lihat juga di
ip route nya apakah terdapat table routing OSPF
0 komentar: