Downgrade dilakukan untuk kembali menggunakan versi terdahulu dengan berbagai tujuan. Misal kita merasakan tidak nyaman dengan tampilan versi baru dan sedangkan pembaruannya hanya pada tampilannya saja atau bisa juga menu yang versi lama lebih mudah ditemukan.
Cara melakukan downgrade cukup mudah dilakukan. Langkah-langkajnya adalah sebagai berikut:Tinggal klik downgrade pada package yang dipilih.
0 komentar: